Menu

Mode Gelap

News · 9 Sep 2017 01:13 WIB

Harga Rp189 Jutaan, Mitsubishi Expander Mirip Pajero Sport


					mitsubishi mpv expander Perbesar

mitsubishi mpv expander

Mitsubishi akhirnya memperkenalkan kepada publik wujud dari Expander, produk baru di segmen Multi Purpose Vehicle (MPV) di Indonesia. Mobil ini digadang-gadang bakal menjadi penantang kuat dari Avanza, Xenia, Mobilio, hingga Ertiga.

BACA JUGA:  2022, Angka Penceraian di Pamekasan Capai 468 Perkara

Meski nama Expander sudah menggaung, akan tetapi Mitsubishi masih belum mau menyebut nama asli dari mobil yang versi purwarupanya bernama XM Concept.

Jenama asal Jepang itu berjanji akan mengumumkannya pada debut resmi di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS), yang diselenggarakan dari tanggal 10-20 Agustus 2017 mendatang.

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Dilepas Bupati Sumenep, Ratusan Peserta Oxygen Sunmori Funbike 2023 Bakal Kelilingi Pulau Giliyang

30 Juli 2023 - 12:16 WIB

Alasan DPRD Sumenep Usulkan Perda Tentang Fasilitas Pengembangan Pesantren

26 Juli 2023 - 11:40 WIB

Bupati Sumenep Rotasi Posisi 5 Kepala OPD

24 Juli 2023 - 11:08 WIB

Pemkab Sumenep Gelar Investment Summit di UNIBA Madura, Bahas Tema Hal ini

21 Juli 2023 - 13:23 WIB

583 Guru PPPK di Pamekasan Resmi Dilantik, Bupati Baddrut Tamam Tekankan Hal Ini

27 Juni 2023 - 18:11 WIB

DPRD Sumenep Gelar Sidang Paripurna, Bahas Jawaban Bupati Atas PU Fraksi

13 Juni 2023 - 20:42 WIB

Trending di News