Menu

Mode Gelap

Politik & Pemerintahan · 7 Okt 2021 18:50 WIB

Pamekasan Masuk Level 3, dalam Sehari Aksi Demontrasi Digelar 2 kali


					Pamekasan Masuk Level 3, dalam Sehari Aksi Demontrasi Digelar 2 kali Perbesar

PAMEKASAN. 2 aksi demontrasi di kabupaten Pamekasan digelar secara bersamaan dengan dua lokasi berbeda.

Dua demo tersebut dilakukan ditengah pemberlakuan penerapan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dan kabupaten Pamekasan masuk pada level 3.

Pertama, Ratusan nelayan di kabupaten Pamekasan melakukan aksi demontrasi ke kantor DPRD Pamekasan. Kamis (07/10/2021) jam 09.30 WIb.

BACA JUGA:  Gaji Guru Honorer SMAN 1 Pademawu Pamekasan Diduga Dipotong

Dalam aksinya massa melakukan long march dari Bundaran Arek Lancor Pamekasan menuju ke kantor DPRD Pamekasan dengan menggunakan sepeda Roda Dua dan Roda empat.

Demo nelayan tersebut berkaitan dengan aksi penolakan di berlakukannya Peraturan Pemerintah (PP) No 85 tahun 2021.

Demo kedua dilakukan oleh puluhan petani tembakau mitra melakukan aksi demonstrasi ke kantor PT Sadhana Arifnusa, Jl Raya Pasar Pao, Desa Buddagan, Kecamatan Pademawu, Pamekasan.

BACA JUGA:  Satgas BLBI Sita Tanah Kaharudin Ongko Senilai Rp7,82 Triliun

demo itu dilakukan karena PT Shadana Arifnusa diduga melakukan penyelewengan terhadap petani tembakau yang sebagai mitranya.

Kapolres Pamekasan AKPB Rogib Triyanto menjelaskan agar aksi unjuk rasa dilakukan dengan tertib, tidak anarkis dan supaya tidak berkerumun.

BACA JUGA:  Enam Pejabat Pemkab Pamekasan Berebut Kursi Sekda

Sebabnya, masa pandemi dan kabupaten Pamekasan sudah turun lagi ke level 3 karena dari segi percepatan vaksinasi.

“Pamekasan masih di kategorikan sebagai Kabupaten terbawah dalam hal melakukan vaksinasi,” katanya di kantor DPRD Pamekasan.

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Selama Kepemimpinan Baddrut Tamam, Pemkab Pamekasan Bangun 58 Unit Wamira Mart

19 September 2023 - 14:53 WIB

Pemerintah Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur saat meresmika Wamira Mart.

Pesan Ketua DPRD Sumenep Jelang Tahun Politik 2024: Jaga Kerukunan dan Kekompakan

15 September 2023 - 06:46 WIB

Lepas Ratusan Peserata Porprov Kontingen, Bupati Sumenep Harapkan Hal ini

4 September 2023 - 08:44 WIB

Festival Madura Ethnic Carnival di Sumenep Bakal Dimeriahkan Eks Peserta JFC dan MFC

1 September 2023 - 08:50 WIB

Telan Angaran Rp100 Miliar Lebih, Gedung Baru DPRD Sumenep akan Jadi Bangunan Super Mewah

24 Agustus 2023 - 11:09 WIB

Harga Tembakau di Pamekasan Melonjak, Tembus Rp75 Ribu Per Kilogram

15 Agustus 2023 - 18:10 WIB

Trending di Politik & Pemerintahan