Menu

Mode Gelap

Sosial · 12 Okt 2021 15:26 WIB

IAIN Madura Kembali Gelar Suntik Vaksin untuk Mahasiswa dan Civitas Akademika


					IAIN Madura Kembali Gelar Suntik Vaksin untuk Mahasiswa dan Civitas Akademika Perbesar

PAMEKASAN. IAIN Madura kembali menggelarnya suntik vaksin untuk para Mahasiswa dan civitas akademika.

Vaksinasi tersebut hasil kerjasama dengan Polres Pamekasan yang digelar pada Selasa (12/10/2021) di auditorium kampus IAIN Madura.

Dalam kesempatan tersebut tampak Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto, bersama Kapolsek Tlanakan AKP Sahrawi dan Kabiro AUAK IAIN Madura Abd. Halik langsung melakukan peninjauan kegiatan Vaksinasi itu.

BACA JUGA:  Rumah Motivasi Cahaya Indonesia Bagikan Takjil untuk Pengendara

Kapolres Pamekasan AKBP Rogib Triyanto mengatakan, vaksinasi di Kampus IAIN Madura itu sebagai bentuk dukungan penuh serta sinergitas Polri dengan kalangan kampus, termasuk dengan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura.

BACA JUGA:  Polisi di Pamekasan Sosialisasikan Fungsi dan Manfaat Aplikasi Peduli Lindungi

“Kali ini kita mengajak mahasiswa untuk mensukseskan gerakan vaksinasi guna mewujudkan Herd Immunity,” katanya.

Pihaknya mengaku akan terus melakukan upaya percepatan vaksinasi di wilayah Pamekasan.

Menurut dia, vaksin presisi ini dilaksanakan sesuai prosedur. Mulai dari tahap pendaftaran peserta, screening peserta, pengecekan tensi sebelum vaksinasi dan injeksi vaksin kepada peserta vaksinasi.

BACA JUGA:  Desa Rek Kerrek Pamekasan Bagikan Uang Rp. 368 Juta untuk Warganya

Ia berharap kerjasama ini bisa terus berlanjut dengan kegiatan lainnya untuk mensukseskan program vaksinasi Nasional.

“Mari para mahasiswa di Pamekasan juga ikut andil mensukseskan program vaksinasi Nasional. Semua demi kesehatan dan keselamatan diri kita dari wabah Covid-19,” tandasnya.

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ini Alasan MUI Sumenep Haramkan Permainan Capit Boneka

13 Februari 2023 - 11:23 WIB

2022, 498 CJH Asal Sumenep Batal Berangkat ke Tanah Suci

26 Januari 2023 - 18:33 WIB

F9 Ajak Mahasiswa dan Santri Sumenep Jaga Toleransi

26 Desember 2022 - 11:24 WIB

F9 Sasar Guru Alif di Sumenep, Sosialisasi Moderasi Beragama

24 Desember 2022 - 12:45 WIB

Sambut Hari Guru Nasional, Pergunu Pragaan Sumenep Luncurkan Program “Nyabis Guru Alif”

23 November 2022 - 08:21 WIB

Bertajuk Songenep Parjuga, PAUD H.I El Fath Kenalkan Kerajinan Batik Lokal kepada Anak Usia Dini

5 November 2022 - 19:38 WIB

Trending di Sosial